
Makan adalah salah satu contoh beribadah, maka dari itu ikutilah cara makan dengan baik menurut sunah Rasul berikut ini : 1. Tinggalkan saja makanan yang tak disukai / tidak banyak komentar.Seperti sikap teladan Rasulullah yang tidak pernah mencela / mengomentari makanan yang tidak disukainya dan beliau memilih untuk meninggalkan makanan yang memang beliau tidak menyukainya. 2. Cucilah tangan sebelum dan sesudah makanMencuci tangan sebelum dan sesudah makan adalah bertujuan untuk menghilangkan kuman dan kotoran yang ada pada tangan kita. Apabila kita tidak mencuci tangan sebelum dan sesudah makan, maka kuman-kuman yang ada pada tangan akan ikut tertelan ke tubuh kita dan akan menyebabkan penyakit. 3. ...